Jadwal Ujian Kompetensi Keahlian (UKK) di SMK Teknologi Baitul Mu'minin

SMK Teknologi Baitul Mu'minin akan segera mengadakan Ujian Kompetensi Keahlian (UKK) bagi siswa kelas XII. UKK ini bertujuan untuk mengukur pencapaian kompetensi siswa sesuai dengan bidang keahlian masing-masing. Berikut adalah informasi lengkap terkait jadwal pelaksanaan dan ketentuan ujian.

Jadwal Pelaksanaan

Ketentuan Peserta

  • Menyelesaikan Semua Ujian Praktek.
  • Siswa diwajibkan mengenakan seragam Almamater SMK (Biru tosca).
  • Membawa kartu peserta UKK yang telah dibagikan oleh Panitia Ujian.
  • Membawa perlengkapan pribadi yang dibutuhkan sesuai arahan guru pembimbing.
  • Hadir 15 menit sebelum jadwal ujian dimulai.

Persiapkan diri dengan sebaik mungkin untuk menghadapi UKK ini. Semoga seluruh siswa dapat menunjukkan kemampuan terbaik dan meraih hasil yang memuaskan.